Mengenali Filosofi Kopi

filosofi-kopi-dan-gulaDalam minuman *kopi* pada dasarnya terdiri dari 3 unsur, yaitu: 1. Kopi; 2. Gula  dan 3. Rasa
Filosofi kopi di gambarkan sbb:
Kopi  = Orang tua/wali; Gula  = Guru; Rasa = siswa

Kasus 1
Jika kopi terlalu pahit; Siapa yang salah?
Gula lah yg di salahkan karena terlalu sedikit hingga “rasa” kopi pahit

Kasus 2
Jika kopi terlalu manis; Siapa yg di salahkan?
Gula lagi karena terlalu banyak hingga “Rasa” kopi manis

Kasus 3
Jika takaran kopi & gula balance’ Siapa yg di puji…? Tentu semua akan berkata, Kopinya mantaaap

Kemana gula yg mempunyai andil, Membuat “rasa” kopi menjadi mantaaap
Itulah guru yg ketika “rasa” (siswa) terlalu manis (menyebabkan diabet) atau terlalu pahit (bermasalah) akan dipersalahkan; Tetapi ketika “rasa” mantap atau berprestasi maka orang tualah yang akan menepuk dadanya “Anak siapa dulu”

Mari Ikhlas seperti Gula yang larut tak terlihat tapi sangat bermakna.
Gula pasir memberi rasa manis pada kopi, tapi orang menyebutnya kopi manis, bukan kopi gula.
Gula pasir memberi rasa manis pada teh, tapi orang menyebutnya teh manis… bukan teh gula.
Orang menyebut roti manis… bukan roti gula.

Orang menyebut syrup pandan, syrup apel, syrup jambu. padahal bahan dasarnya gula.
Tapi gula tetap ikhlas larut dalam memberi rasa manis. Tapi apabila berhubungan dengan Penyakit, barulah Gula disebut..penyakit gula

Begitulah hidup, kadang kebaikan yang ditanam tak pernah disebut. Tapi kesalahan akan di-besar2kan.
IKHLASlah seperti GULA. LARUT seperti GULA. Tetap SEMANGAT memberi KEBAIKAN. Tetap semangat menyebar kebaikan. Karena kebaikan tidak untuk disebut. Tapi dirasakan. (Nanthi; dari grup WA-SS; sumber dari http://www.kopimat.com/2016/09/filosofi-kopi-dan-gula.html )-FR

2 Responses to Mengenali Filosofi Kopi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita