Anak Indonesia bertabur Prestasi(1/3)

Berprestasi itu membanggakan. Karena itu menjadi kewajiban kita untuk membimbing dan memfasilitasi  anak keturunan dan adik2 kita untuk mencapainya. Lihatlah informasi dari goodnewsfromindonesia.id walau berita lama namun mudah2an memotivasi mereka, monggo

 

“Benih prestasi itu kemauan, bukan harapan/impian.” (Napoleon Hill). Yang dikatakan Napoleon Hill itu tercermin pada anak2 yang mengharumkan nama Indonesia di kancah Internasional. Tahun 2016 lalu,  anak2 muda Indonesia berhasil menorehkan prestasi di tingkat dunia. Berikut prestasi mereka yang membuat bergidik Bangsa Indonesia dan Dunia :

 

Aditya Arfan, Pecatur cilik peraih gelar Asian Master

Aditya Bagus Arfan,  anak kelahiran 2006 ini berprestasi yang membanggakan dengan berhasil meraih medali emas kejuaraan catur Asean kategori U-10 berlangsung 10 hari di Dusit Thani Pattaya, Thailand pada Juni 2016.

 

Turnamen yang diikuti 320 peserta dari 13 negara, berbagai kategori itu sukses direngkuh bocah lelaki kelahiran 2006 ini usai mengalahkan 40 peserta di kelompok putra usia 10 tahun. Ia jadi 5 pecatur terbaik kejuaraan catur Internasional di Malaysia (Desember 2016). Usia menghalangi Adit berprestasi.

 

Juara International Physics Olympiad (IPhO) ke 47

Bidang ilmiah, Siswa2 kita mencetak prestasi membanggakan dengan meraih 1 emas dan 4 perak dalam Olimpiade Fisika Internasional atau International Physics Olympiad (IPhO) ke-47 di Zurich, Swiss, 10-17 Juli 2016. Ada Michael Gilbert (SMAK Penabur Cirebon) yang meraih medali emas.

 

Serta Edwin Aldrian Santoso (SMA Negeri 1 Surakarta), Kevin Limanta (SMAK IPH Surabaya) dan Hugo Herdiyanto (SMAK Penabur Cirebon) yang meriah medali perak. (Tantia Shecillia); Bersambung……….

Monggo lengkapnya klik aja :  (https://www.goodnewsfromindonesia.id/2017/01/27/keren-anak-indonesia-bertabur-prestasi)-FatchurR

3 Responses to Anak Indonesia bertabur Prestasi(1/3)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita