Wisata drag gerobag sapi

SOLORAYA.COM – Komunitas penggemar alat transportasi tradisional gerobak sapi di Sleman DIY, Paguyuban Pangrekso Andini Karyo berupaya melestarikan eksistensi gerobak sapi. Mereka menggelar perlombaan adu cepat mengemudi gerobak sapi dalam gelar Drag Race Gerobak Sapi di Lapangan Donoharjo Ngaglik, Sleman, DIY, Minggu (20/4).

 

Selain melestarikan moda transportasi kuno, kegiatan ini dimaksudkan menjalin kebersamaan antar sesama penggemar gerobak sapi dan menguji ketrampilan para Bajingan (sebutan untuk sopir gerobak sapi) mengemudi gerobak sapi. Drag Race diikuti 40 peserta dari kawasan Sleman dan sekitarnya.

 

Gerobak sapi merupakan kendaraan tradisional yang nyaris punah, dan ditinggalkan masyarakat seiring perkembangan zaman. Dulu gerobak sapi untuk mengangkut hasil bumi. Kini untuk tetap melestarikan gerobak sapi, fungsinya diubah menjadi kendaraan klangenan dan angkutan wisata alternatif.

 

Event ini baru pertama kali digelar di Sleman. Penyelenggaraan Event Drag Race Gerobak Sapi diharapkan bisa menjadi daya tarik wisata baru di wilayah Sleman

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita