Jujur itu makmur

Yuk belajar Kebaikan dari Siapa Saja. Mengapa Denmark jadi Negara termakmur di Dunia? Padahal Negaranya tidak punya sumber alam melimpah, musim di negara itu ekstrim karena dekat kutub utara. Di negeri ini matahari dan siang hari hanya sebentar, terutama di Musim dingin.

Suatu hari Allah mengarahkan jemari saya ke Google membuka sejarah Denmark. Dari Wikipedia, saya dapat Denmark negara ternyaman untuk tempat tinggal di dunia, berpendapatan penduduk tertinggi di dunia, dan Negara terMakmur di dunia terbersih di dunia hingga dapat gelar “Negeri Dongeng”.

Kemudian tingkat kenyamanannya tergeser New Zealand urutan pertama Negara ter-Nyaman untuk tinggal. Sebagai Pendidik, saya berpikir Denmark dan New Zealand jadi Negara termakmur, karena Pendidikannya sangat baik.

Orang Denmark Percaya Negaranya termakmur, ternyaman dan teraman karena Masyarakatnya Jujur. Orang Denmark percaya Kebaikan di Negaranya berawal dari Kejujuran, saat PEJABAT Jujur maka Fasilitas umum untuk Rakyat Terbangun, sesuai Standar Mutu yang ditetapkan dari Kesehatan, Pendidikan, Kesejahteraan dll.

Masyarakat Denmark percaya jujur bisa melahirkan segalanya. Tiap Manusia itu Pintar, dengan jujur maka tiap Kepintaran Manusia berManfaat bagi sesama. Mereka yakin jika tiap Aparat Pemerintah Jujur, dari “Pejabat, Menteri, Polisi dsb dan Rakyatnya Jujur maka Negara, Makmur tanpa perlu jadi paling Pintar di bidang Pendidikan”.

Denmark masuk Negara dengan Korupsi nyaris NOL, seperti di Finlandia dan New Zealand. Karena kejujuran itu pendidikan di negara ini lebih baik dan maju. Jadi tidak salah jika kita katakan ketidak jujuran, melahirkan bencana berantai di negara.

Mereka yakin Kejujuran awal dari Kebaikan dan bukan Kepintaran. Dulu saat kami mendirikan sekolah, kira2 10 tahun silam, “Kejujuran dan Etika moral adalah Prioritas Utama, sedang Kepintaran itu kita kembangkan kemudian”, karena kami juga yakin bahwa setiap Anak terlahir Pintar.

Itu sebabnya di sekolah kami, tidak terlalu pusing jika seorang anak belum bisa calistung saat masuk SD atau setelah sekolah SD, tapi kami peduli jika sorang anak Tidak Jujur dan ber Etika buruk.

Saya diingatkan Allah, untuk mempertahankan yang kami yakini. “Karakter, Perilaku dan Kejujuran adalah landasan Membangun Indonesia yang Kuat dan Makmur, bukan angka2 Akademis yang tertera di buku2 Rapor Sekolah”. (A-Bimanyu, dari grup WA Viva Nusantara)-FR

—————

 

Monggo sajian lainnya :

  1. Namaku : UANG
  2. Faith – Trust – Hope -Confidence -Love & Attitude
  3. Filsafat Tionghoa
  4. Merekrut calon staf
  5. Pratondho Soko Rogo
  6. Hati seluas samudra

—————

 

Namaku : UANG (suka di panggil DUIT)
Wajahku biasa saja, fisikku lemah, namun aku mampu merombak tatanan dunia. Aku “bisa” merubah Perilaku, sifat Manusia’ karena manusia mengidolakan aku. Banyak orang merubah kepribadiannya,­­­­ mengkhianati teman, menjual tubuh, bahkan meninggalkan keyakinan imannya, demi aku!

Aku tdk mengerti beda orang saleh & bejat, tapi manusia memakai aku jadi patokan derajat, menentukan kaya miskin & terhormat atau terhina. Aku bukan iblis, tapi sering orang melakukan kekejian demi aku. Aku bukan orang ketiga, tapi banyak suami istri pisah gara2 aku, kakak dan adik beradu dan saling benci karena aku. Anak dan orangtua berselisih gara2 aku.

Sangat jelas juga aku bukan Allah, tapi manusia menyembah aku spt Allah, bahkan kerap kali hamba2 Allah lebih menghormati aku, padahal Allah sudah pesan jgn jadi hamba uang. Seharusnya aku melayani manusia, tapi kenapa malah manusia mau jadi budakku? Aku tdk pernah mengorbankan diriku untuk siapa pun, tapi banyak orang rela mati demi aku.

Perlu aku ingatkan, aku hanya jadi alat bayar resep obat anda, tapi tdk mampu memperpanjang hidup anda. Kalau suatu hari anda dipanggil Allah, aku tdk akan bisa menemani anda, apalagi menjadi penebus dosa2 anda, anda harus menghadap sendiri kpd sang Pencipta lalu menerima penghakimanNYA.

Saat itu, Allah pasti akan hitung2an dgn anda, APAKAH SELAMA HIDUP ANDA MENGGUNAKAN aku dgn baik, atau sebaliknya MENJADIKAN aku sebagai Allah?
Ini informasi terakhirku: Aku TIDAK ADA DI SURGA, Jadi jangan cari aku disana.

Jangan terlalu sayang sama aku,Jangan lupa mendonasikan =sebagian harta anda untuk hal2 bermanfaat didunia. Bisa melalui IAMDP, Zakat, Infak agar aku jadi BERKAH di dunia-akherat (Djoko Budi Santosa)

———–

 

Faith – Trust – Hope -Confidence -Love & Attitude
6 LITTLE..STORIES
{ 1 }-ONCE upon a time, All villagers decided to pray for rain, on the day of prayer all the People gathered but only one boy came with an umbrella. That’s FAITH
{ 2 }-WHEN You throw a baby in the air, she laughs because she knows you will catch her.That’s TRUST

{ 3 }-EVERY Night we go to bed, without any assurance of being alive the next morning.
But still we set the alarms  to wake up. That’s HOPE
{ 4 }-WE Plan big things for tomorrow in spite of zero knowledge of the future. That’s CONFIDENCE

{ 5 }-WE See the world suffering. But still we get Married. That’s   LOVE.
{6}-On an Old Man’s shirt was written a cute sentence ‘I Am Not 60 Years Old.., I Am Sweet 16 with 44 years Experience.’ That’s ATTITUDE. (Bambang Tri Winarko-72)-FR

————–

 

Filsafat Tionghoa
Gunung memiliki ketinggian masing². Air punya kedalaman masing². Tidak perlu saling membandingkan, karena tiap orang punya kelebihan masing². Angin memiliki sifat yg bebas, Awan memiliki kelembutan Tidaklah perlu kita meniru, setiap orang juga memiliki sifat masing².

Raihlah apa yg kita anggap bisa membawa kebahagiaanJagalah apa yg kita anggap pantas. Hargailah apa yg kita anggap suatu keberuntungan. Ikuti kata hati, agar tidak ada penyesalan dalam hidup.

1⃣ Manusia punya 1 jalan :  Jalanilah jalan sendiri
2⃣ Manusia punya 2 mustika : Tubuh sehat Suasana hati baik
4⃣ Manusia punya 4 penderitaan hidup : tidak melihat kebenaran–tidak bisa merelakan–tidak mau kalah–tidak bersedia melepaskan.

5⃣ Manusia punya 5 kalimat hidup : walau susah tetap berusaha–walau sudah baik, tetap harus bersahaja–walau serba kurang juga harus percaya diri–walau berkelebihan juga harus hemat,
walau kedinginan, hati harus tetap hangat.

* Manusia punya 6 kekayaan hidup :  tubuh—pengetahuan—impian—keyakinan–percaya diri–tekad juang
Saat kita menanam padi, rumput ikut tumbuh, tapi saat kita menanam rumput tidak pernah tumbuh padi. Dalam melakukan kebaikan, kadang² hal yg buruk turut menyertai. Tapi saat melakukan keburukan, tidak ada kebaikan bersamanya. Kembangkan terus perbuatan baik dan kebajikan dalam kehidupan kita (Suster Melani)

———–

 

Merekrut calon staf

Sebuah perusahaan menyelenggarakan tes pada 3 calon staf penjual. Tesnya unik : Menjual sisir di komplek Biara Shaolin.Tentu unik karena biksu semua gundul dan tak butuh sisir. Kesulitan ini  membuat calon pertama hanya mampu menjual 1 sisir. Itupun karena belas kasihan biksu yang iba mlihatnya.

 

Tapi tidak dengan calon 2. Ia berhasil menjual 10 sisir, ia tidak menawarkan ke biksu, tetapi kepada para turis yg ada di komplek itu, mengingat angin di sana besar sehingga sering mmbuat rambut jadi awut2-an. Calon 3, berhasil menjual 500 sisir. Caranya?

 

Ia menemui kepala biara dan meyakinkan jika sisir ini bisa jadi souvenir bagus untuk komplek biara tersebut. Kepala biara bisa membubuhkan tanda tangan di atas sisir2 itu dan menjadikannya souvenir para turis. Sang kepala biara setuju. Apa yg sering dianggap sebagai penghambat terbesar karier mereka? Bukankah banyak orang sering menyalahkan keadaan? Dan inilah yg membuat calon 1 gagal.

 

Smntara calon 2, sdah brani brpikir di luar kotak. Namun ia msih terpaku pd fungsi sisir yg hanya sbagai alat mrapikan rambut.Tp calon 3 bukan hanya berani brpikir bahwa sisir bukan hanya alat mrapikan rambut,melainkan bs mnjadi souvenir.
Pesan moral:
Kita tak bisa mengatur situasi seperti kehendak kita,  tapi bisa mengerahkan daya imajinasi dan kreatifitas kita untuk cari solusi. Sering hambatan adalah noktah kecil yg menghalangi mata, sehingga kita tidak bisa melihat bangunan besar di depan kita yg merupakan cita2 atau solusi yg kita tuju.

 

Mari kita brpikir out off box, move on, brgeser dr zona nyaman, dan brshabat dngan masalah dan tantangan.dngn kreativitas dan selalu brgerak..brgerak..bergerak. Jngan prnah mnyerah,krna kita hidup penuh tantangan dan rintangan. (Dr. Susan Wong-P84)

————–

 

Pratondho Soko Rogo
Yèn sliramu tuwo terus ompong; Iku pertandhanè sedhèlo manèh bakalè ngerong;
Mulanè urip  ojo dadi wong sombong; Mengko kabèh amalè iso kobong.
Yèn sliramu tuwo terus kisut; Iku pertandhanè sedhèlo manèh mlebu luwèng ciut;
Mulanè urip ojo Lacut; Anggonè maksiat ojo kebacut; Lan ojo di lanjut.

Yèn sliramu tuwo terus rambutè putih; Kuwi mertandhanè yèn sedèlo manèh bakalè mulih;
Mulanè yèn urip sing ikhlas ojo tansah pamrih; Ngèlingono nyowo iki amung nyilih.
Yèn sliramu tuwo terus mripatè rabun; Iku mertandhani nyowo wis cedhak ubun-ubun;
Mulanè ènggal nyuwun ampun; Supoyo tembè yèn wis mati ora getun.

Yèn Sliramu tuwo terus wungkuk; Kuwi mertandhanè yèn urip kari sèsuk;
Mulanè ènggal di akèhi anggonè rukuk; Karo peraturan agama kudu tundhuk.
Yèn sliramu tuwo terus wetengè njemblung alias gendut; Dudu kok mergo isinè welut;
Ayo podho nyuwun pangapuro sedoyo laku sing luput; Bèn ikhlas yèn sak wayah2 nyowo iki di pundhut.

Yèn sliramu tuwo untunè akèh sing ucul; Kuwi mertandhani nyawa sedhèlo manèh bakal mumbul;
Mulanè njaluk pangapuro sakdurungè dipikul; Ora iso ngibadah yèn awak wis dipendhem nggawè pacul.
Mugi hing titi wancinipun KaparingoNo margi hingkang gangsar saé pinanggih hing husnul khotimah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita