Pembukaan Lomba BKM Probolinggo

 

Paparan presentasi Lomba BKM se Probolinggo 2015Rabu pagi (15/4) bertempat di gedung Puri Manggala Bhakti kantor Pemerintah Kota Probolinggo, Pemberdayaan Masyarakat (Pemmas) menggelar lomba BKM/LPM (Lembaga Keswadayaan Masyarakat) terbaik, dalam upaya memberikan apresiasi, semangat, serta wujud pemberian penghargaan kepada BKM/LPM berprestasi.

Tujuan lomba BKM/LPM 2015 sendiri adalah untuk membangun kepedulian dan mendukungan program penanggulangan kemiskinan Perkotaan (P2KP), membangunan semangat internal terhadap keberlanjutan program, dan terpilihnya BKM/LPM terbaik Se-Kota Probolinggo sesuai dengan indikator yang sudah dirumuskan, dan nantinya akan dilombakan kembali di tingkat Provinsi.

Turut hadir dalam undangan Bappeda, Inspektorat, Dinsos, Diskoperindag & DPU Kota Probolinggo. Lomba yang diikuti oleh sekitar 116 peserta dari 29 BKM/LPM se-Kota Probolinggo ini dibuka langsung oleh Kepala Kantor Pemmas Ir Sukarning Yuliastuti, M.Si.

Dalam sambutannya beliau menghimabau kepada para peserta untuk bersama-sama dapat mengabdi pada masyarakat. ”teruslah berkarya untuk kesejahteraan masyarakat Kota Probolinggo. Tekad dan upaya yang ikhlas untuk mengabdikan diri dalam kancah pemberdayaan masyarakat sebagai wujud pengabdian kepada masyarakat… selamat berlomba…dan jadilah pemenang sejati….” (Vi2)

http://www.probolinggokota.go.id/index.php/berita/327-pembukaan-lomba-bkm-kota-probolinggo

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita