Rahasia kecantikan di China

WANITA di China terkenal berkulit lembut seperti bayi. Hal ini karena, wanita di China rutin merawat kecantikan kulitnya. Lalu, apa saja rahasia perawatan wanita China tersebut? Wanita di China menggunakan bahan alami sebagai rahasia kecantikannya. Karenanya kulit mereka mulus, dan cerah tiap saat.

 

Berikut bahan alami yang biasa digunakan wanita di China; dilansir Boldsky, Kamis (11/11/2015 ).

 

Masker kacang ijo

Kacang Ijo di China dijadikan sebagai masker muka. Bisanya, masker ini digunakan untuk menghilangkan acne di wajah. Anda cukup menjadikan masker tersebut selama 15 menit.

 

Air tajin

Ketika menanak nasi, air yang dihasilkan dari nasi tersebut dijadikan tonner oleh wanita di China. Air nasi atau tajin ini akan berguna untuk membuka pori-pori pada kulit.

 

Bersihkan dengan minyak

Wanita di China menggunakan minyak sebagai cleanser wajah mereka. Minyak digunakan antara lain olive oil, coconut oil, almond oil, untuk menghilangkan kotoran di wajah. (fik; Tentry Yudvi; http://m.okezone.com/read/2015/11/11/194/1247840/rahasia-kecantikan-wanita-di-china?utm_source=wp_bt)-FatchurR

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita