Biar Nggak Stres Haruskah Puasa Medsos Jelang Pemilu

puasa medsos (health.detik.com)-JAKARTA; Masih bingung nih pilih pasangan Capres dan Cawapres. Ditambah buzzer-buzzer dari masing2 paslon gencar sekali berkampanye di media sosial (medsos). Bukannya tahu mau pilih yang mana, malah bingung tak ada ujung.

 

Kondisi  ini kerap membuat kita sedikit Stres. Haruskah puasa medsos sampai tanggal 17 April, saat Pemilu 2019 dilaksanakan? Menurut pakar kesehatan jiwa sekaligus staf pengajar Departemen Psikiatri FK UKRIDA, dr Andri, SpKJ, FACLP, boleh saja puasa medsos abila tidak sanggup dengan ramainya isu pilpres hingga perdebatan di medsos.
“Kalau mau puasa silahkan saja bagi yang tidak sanggup, karena begitu ramainya dan banyaknya orang-orang yang berkaitan dengan masalah pilpres sehingga dia bingung sendiri,” jelasnya ke detikHealth.
“Mungkin orang seperti ini perlu dipuasakan karena sering kali mengingatkan kita pada hal-hal yang tidak nyaman, saling hujat, saling cela, bagi sebagian orang akhirnya jenuh,” lanjut dr Andri.
Meskipun tidak sampai membuat seseorang mengalami kejiwaan, puasa medsos bisa membuat tenang dari isu pilpres yang tidak jarang menimbulkan perdebatan karena perbedaan pilihan. (wdw; fds; Widiya Wiyanti; Bahan dari : https://health.detik.com/berita-detikhealth/d-4499109/biar-nggak-stres-haruskah-puasa-medsos-jelang-pemilu?_ga=2.74325777.223698396.1554550613-1129315646.1544156644)-FatchurR *

 

*** tentukan pilihan sesuai kemantaban keinginan, lanjut ada baiknya berpuasa medsos (tidak mengirim dan menerima berita2 yang tidak jelas kebenarannya)-FR

One Response to Biar Nggak Stres Haruskah Puasa Medsos Jelang Pemilu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita