4G Memuluskan Digitalisasi Blitar

4G Memuluskan Digitalisasi Blitar(indotelko.com)- BLITAR;; Dispendukcapil Kabupaten Blitar berencana mendigitalisasi semua dokumen catatan sipil yang diterbitkannya. Ini sebagai bentuk implementasi dari hasil Rakornas Kependudukan periode-I/2019. Digitalisasi dilakukan untuk mempercepat layanan kepada masyarakat.

 

Baru2 ini Pemkab Blitar menggandeng Bukalapak dengan meluncurkan Kampung Wirausaha Online di Lingkungan Gogolatar, Kelurahan Kaweron, Kecamatan Talun.  Itulah bentuk keseriusan Blitar menuju era digital.

 

Diresmikan Wabup Blitar Marhaeinis Urip Widodo, kampong wirausaha online ini untuk membantu dan memberi solusi teknologi dalam memasarkan produk UMKM. Diharapkan bisa menambah daya saing daerah dan menaikkan omzet pelaku UMKM di Blitar. Kampung Wirausaha Online dilengkapi fasilitas2 : Internet gratis, ruang kerja, dan pendampingan wirausaha untuk pemula.

 

Dukungan akses internet di Blitar jadi faktor terpenting mempercepat Blitar menuju kota digital.  Dari penelusuran dan kunjungan tim IndoTelko ke kawasan2 penting di Blitar, kota ini tercover jaringan 4G dari operator seluler yang cukup baik.

 

Ada 3 titik yang kami jadikan sample uji.  Satu titik destinasi wisata : Makam Bung Karno, dan 2 lainnya : Alun2 dan kantor DPRD. Khusus di alun-alun, hanya sinyal Tri yang tidak terdeteksi.  Empat operator seluler menyuguhkan jaringan yang baik.

 

Kami berhasil menguji 2 aplikasi uji Speedtest dan nPerf.  Hasilnya, Indosat kurang memuaskan. Tiga operator : Smartfren, Telkomsel, dan XL rata2 akses unduh di atas 22 Mbps. Kala kami ke alun2.  Kami lakukan uji di kawasan ini pakai aplikasi Speedtest. Hasilnya sinyal Tri berkekuatan unduh sangat baik.  Indosat kurang bersahabat di kawasan alun2. Empat operator lain mampu melayani terbaiknya.

 

Bergeser ke kawasan kantor DPRD.  Di sini kelima operator saling unjuk kekuatan.  Boleh jadi karena ini  kawasan perkantoran, maka pihak operator saling berlomba menancapkan kekuatan akses datanya di kawasan ini.

 

Hanya Tri yang memiliki angka kekuatan unduh maksimal 7 Mbps. Sedang empat operator lainnya tembus di atas angka 10 Mbps bahkan di angka maksimal 33 Mbps milik Telkomsel. (Bahan dari  :  https://www.indotelko.com/liputan-khusus/drive-test/read/1558713602/4g-blitar)-FatchurR *

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Langganan Artikel Gratis
Dengan mendaftarkan alamat email dibawah ini, berarti anda akan selalu dapat kiriman artikel terbaru dari Alumnimaterdei

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Anda pengunjung ke
UD. Setiadarma
Best PRICE, Best QUALITY & Best for YOU! Setiadarma

UD. Setiadarma-Surabaya Sidharta Krisnamurti HP. 08165419447

Percetakan Offset Sidoyoso
Jl. Kedung Cowek 205 Surabaya (0351) 3770001-3718318 Fax. 3763186
Bosch
Bosch Jl. kedungsari 117-119 Surabaya Telp. (62-31) 5312215-5353183-4 Fax. (62-31) 5312636 email: roda_mas888@yahoo.com
Download Buletin Media Alumni Edisi 2
Buletin-MA-utk.-Widget Buletin Media Alumni bag. 1, kilk disini Buletin Media Alumni bag. 2, klik disini buletin Media Alumni bag. 3, klik disini
Alamo
alamo
Download Buletin
buletin-IAMDP 8 Download Buletin klik pada Gambar
Sahabat kita